6 Negara yang Tawarkan Visa Digital Nomad Bagi Warga Negara Indonesia

negara yang tawarkan visa digital nomad

Pertumbuhan akan perkembangan pembuatan Visa Nomad memang bisa tingkatkan potensi ekonomi negara dari sisi pariwisata. Visa digital Nomad memang jadi daya tarik tersendiri untuk para pekerja jarak jauh untuk tinggal dan bekerja di negeri orang. Ada beberapa negara yang tawarkan visa digital Nomad bagi warga negara Indonesia.

Inilah 6 Negara yang Tawarkan Visa Digital Nomad bagi Warga Negara Indonesia

Indonesia sendiri sekarang menjadi salah satu negara yang hadirkan visa Digital Nomad. Selain untuk para pekerja tentunya visa ini sangat menguntungkan bagi orang yang suka traveling ke negara lain. Berikut adalah 6 negara yang tawarkan visa digital nomad bagi warga negara Indonesia :

1. Negara Spanyol

Source : explorenowornever.com
Source : explorenowornever.com

Spanyol merupakan salah satu negara yang menawarkan visa nomad untuk warga Indonesia apabila memiliki pekerjaan di negara tersebut. Visa ini biasanya berlaku mulai dari 12 Bulan kurang dan dapat seseorang perpanjang sampai dengan 3 tahun lamanya.

Baca Juga : 6 Jembatan Unik dan Populer di Jerman, Pecinta Traveling Harus Tahu

Untuk bisa mendapatkan visa Nomad ini, setidaknya Anda harus memenuhi beberapa syarat antara lain punya pengalaman kerja minimal 3 tahun. Syarat lainnya perlu seseorang ketahui adalah tidak terjerat kasus kriminal dalam waktu 5 tahun terakhir. Selain untuk bekerja visa ini tentunya bisa seseorang gunakan untuk wisata di negara Spanyol.

2. Negara Taiwan

Source : international-horizons.com
Source : international-horizons.com

Negara yang tawarkan visa digital nomad bagi warga negara Indonesia selanjutnya adalah Taiwan. Sejauh ini Taiwan menjadi negara pertama dan satu satunya yang menawarkan Visa Nomad untuk warga negara Indonesia.

Kartu dengan nama Taiwan Employment Gold Card ini membuat seseorang dapat bekerja dari jarak jauh dan pindah ke negara Taiwan secara mudah. Menariknya lagi visa ini sudah menggunakan konsep 4 in 1 sehingga punya multifungsi. Bekerja dan berwisata ke Taiwan semakin mudah.

3. Negara Estonia

Source : www.businessdestinations.com
Source : www.businessdestinations.com

Negara yang tawarkan visa digital nomad bagi warga negara Indonesia berikutnya adalah Estonia. Pada tahun 2020 Estonia resmi memperkenalkan program Digital Nomad Visanya. Program ini memungkinkan seseorang tinggal sementara kurang lebih satu tahun di Estonia.

Kemudian setelah itu dapat langsung bekerja remote atau jarak jauh. Selain mendapatkan izin untuk bekerja di Estonia, pemilik Visa ini juga bisa mengunjungi 27 negara schengen lainnya seperti Italia, Finlandia, Austria, dan masih banyak lagi. Tentunya sebagai warga negara Indonesia akan memudahkan Anda dalam berwisata di Eropa.

4. Negara Jerman

Source : static.dw.com
Source : static.dw.com

Negara yang tawarkan visa digital nomad bagi warga negara Indonesia lainnya adalah Jerman. Negara ini memberikan kesempatan kepada pekerja lepas atau freelancer dari negara lain untuk memiliki visa kerja di jerman lewat program Nomadnya atau visa Freiberufler.

Dengan menggunakan visa profesi ini Anda dapat bekerja dari mana saja namun punya izin resmi ke negara Jerman. Apabila pemilik visa ini ingin menghabiskan waktu di Jerman maka dapat langsung menampilkannya. Tentu saja visa ini bisa pengguna pakai untuk berwisata.

5. Negara Portugal

Source : www.investmentmonitor.ai
Source : www.investmentmonitor.ai

Negara yang tawarkan visa digital nomad bagi warga negara Indonesia selanjutnya adalah Portugal. Pekerja lepas atau jarak jauh dari Indonesia juga bisa mendapatkan visa Nomad dari salah satu negara Uni Eropa Portugal.

Baca Juga : 6 Drama Paling Populer Kwak Sun Young yang Harus Pecinta Drakor Saksikan

Sekarang visa nomade dari portugal ini sudah naik level ke D8 sehingga mendapatkan banyak pembaruan. Selain memberikan Anda masa tinggal lebih lama, visa ini tentunya dapat seseorang gunakan untuk bekerja jarak jauh. Aktivitas berwisata di negara Portugal pun tentu dapat seseorang pakai.

6. Negara Islandia

Source : cdn-adventures-live.azureedge.net
Source : cdn-adventures-live.azureedge.net

Apabila Anda ingin meniti karir di Irlandia, sekarang tidak sulit karena negara ini juga menawarkan visa Nomadnya. Melalui visa Nomad Islandia pengguna dapat bekerja secara remote selama 3 sampai 6 bulan.

Tentunya Visa ini juga dapat menjadi bukti untuk perjalanan ke Islandia tanpa harus membuat berkas baru. Pengguna dapat menghabiskan waktu di Islandia tanpa memikirkan cara menciptakan visa baru lagi cukup pakai Nomad ini saja.

Demikian informasi mengenai 6 negara yang tawarkan visa digital nomad bagi warga negara Indonesia. Sekarang melakukan aktivitas kerja dan liburan menjadi lebih mudah terutama semenjak kehadiran visa Nomad ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *